Wihara Ekayana AramaWihara Ekayana Arama - Indonesia Buddhist Centre adalah sebuah wadah yang didirikan untuk membantu pemutaran roda Dharma dengan semangat non-sektarian melalui penyediaan berbagai pelayanan dan program pembinaan spiritual berkelanjutan yang berlandaskan pada esensi pandangan dan praktik yang Buddhistik. Wihara Ekayana Arama senantiasa memiliki visi untuk mengembangkan agama Buddha dalam skala yang luas.
Renungan Harian“Yang memberilah yang seharusnya berterima kasih,” Seisetsu.Paul Reps & Nyogen Senzaki, 101 Koan Zen, hal. 97Jumat, 18 Juli 2025
Day of Mindfulness - 19 Juli 2025Sabtu, 19 Juli 2025 08:30 - Sabtu, 19 Juli 2025 16:00

Day of Mindfulness
Wihara Ekayana Arama

“Dwelling in the present moment, I know this is the only moment.”
-Thich Nhat Hanh-

Mari ikuti Sehari Hidup Berkesadaran untuk membangun hati yang damai dan bahagia.

Sabtu, 19 Juli 2025
Gedung Serbaguna, Wihara Ekayana Arama
08.30 s.d. 16.00 WIB


Sitting, Dharmatalk & Sharing, Mindful Walking, Eating & Movement

Informasi dan Pendaftaran: https://bit.ly/Regis_DOM_WEA

Narahubung (hanya WA): Farida
http://wa.me/6285811119962

Salam penuh kasih,
Pusdiklat ABI
Wihara Ekayana Arama

One Day Chan - Sabtu, 2 Agustus 2025Sabtu, 02 Agustus 2025 09:00 - Sabtu, 02 Agustus 2025 16:00

Sebuah kesempatan untuk berhenti sejenak dari kesibukan rutinitas dan kembali menyelami ke dalam batin dengan kedamaian dan suka cita.

Kami mengajak Sahabat Chan Terkasih untuk kembali berlatih bersama secara tatap muka :

One Day Chan

Sehari Meditasi Chan

Sabtu, 2 Agustus 2025

🕘09.00 - 🕓16.00 WIB

Ruang Asokavardhana (Serba Guna) Lt.1

WIHARA EKAYANA ARAMA

Jl. Mangga 2 No.8, RT.8/RW.8,

Duri Kepa, Kec. Kb. Jeruk,

Kota Jakarta Barat

Google Map

https://maps.app.goo.gl/2eS9qutDvKGbibPm8

Registrasi klik :

https://bit.ly/ODCWEA_2AGUSTUS2025

Syarat Partisipan :

1. Pernah ikut latihan bersama malam Chan / ODC/ Retret Chan

2. Dalam keadaan sehat, tidak sedang batuk/pilek/demam.

Belajar, berlatih dan berbagi serta bertumbuh kembang bersama adalah sifat sejati dari kalyanamitra.

Bungkuk Hormat,                

Komuitas Chan Ekayana

Informasi : 085211131318

IG : chanekayana

AlamatWihara Ekayana Arama
Jl. Mangga II No. 8 Tanjung Duren Barat
Duri Kepa - Jakarta Barat - 11510 - Green Ville
WhatsApp
0813 1717 11160813 1717 1119Nomor Telepon021 5687921021 5687922Fax021 5687923Emailadmin@ekayana.co.id
Download Aplikasi Ekayana Sekarang!
Get it on Google PlayGet it on Google Play
Ikuti Kami